Sunday, February 25, 2018

Penggunaan Kata Terima Kasih yang Benar



Terima Kasih, merupakan salah satu dari 3 Kata Sakti (Magic Words) yang dapat mempererat hubungan antar sesama manusia, seperti antara Orangtua-anak, Kakak-adik, Atasan-bawahan, dan lain-lain. Kata ini juga dapat menunjukan bahwa kita “Menghargai” orang lain yang telah berbuat baik kepada kita, dan menjauhi sifat sombong dan acuh tak acuh. Tapi akhir-akhir ini kata Terima Kasih jarang digunakan.

Dalam pengucapan nya, kata Terima Kasih dan Terimakasih memang tidak banyak berbeda. Tetapi dalam penulisan nya kadang kita tidak peduli bagaimana cara penulisan nya yang benar menurut EYD, apakah antara kata “Terima” dan “Kasih” dipisah menjadi “Terima Kasih” atau digabung menjadi “Terimakasih”

Mari kita buktikan mana yang benar antara kata “Terima Kasih” atau “Terimakasih” yang benar menurut EYD/KBBI.



Setelah kita cari di web kbbi seperti screenshot diatas, dapat diketahui bahwa walaupun kita menuliskan kata “Terima Kasih” ataupun “Terimakasih” TAPI yang keluar disini tetaplah kata “Terima Kasih” yang DIPISAH, ini menunjukan bahwa penulisan kata Terima Kasih yang benar adalah dipisah BUKAN digabung, jadi penulisan yang benar adalah “Terima Kasih” BUKAN “Terimakasih” ya.

--- SEKIAN, TERIMA KASIH, SEMOGA BERMANFAAT ---

0 Komentar:

Post a Comment

Visitor

Contact Me

Labels

Naruto (47) Music (45) Info (44) Games (23) Tips n Trick (17) Other (16) Software (16) Karaoke (13) Life (13) Hijrah (4) Ibadah (4) Iklan (4) Hidayah (3) Istiqomah (3) Kehidupan (2) Akhirat (1) Dakwah (1) Fasik (1) Lisan (1) Munafik (1) Ukhuwah (1) Ulama (1) Ustadz (1) Yakin (1)

Followers

Powered by Blogger.